20241020-1727_debat

LENSATimes/TUBAN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban siap melaksanakan debat publik perdana untuk Pemilihan Calon Bupati dan wakil Bupati Tuban yang diselenggarakan di Grand Javanila Resto, pada Minggu malam, 20 Oktober 2024.

Debat berlangsung selama 120 menit atau 2 jam, dibagi menjadi 6 segmen. Pertama, penyampaian visi misi Paslon, segmen ketiga dan keempat, menjawab pertanyaan dari para panelis. Kegiatan debat sendiri dimulai pukul 19.30 WIB hingga selesai.

“Untuk segmen keempat dan kelima, Paslon saling bertanya dan menanggapi. Kemudian, sesi terakhir closing statemen,” kata Ketua KPU Kabupaten Tuban, Zakiyatul Munawaroh saat dihubungi wartawan pada Minggu (20/10/2024).

Kata dia, debat perdana ini mengusung tema “Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat dan Memajukan Daerah” dengan menghadirkan 5 orang panelis dari luar Kabupaten Tuban.

“Panelisnya dari unsur profesional, akademisi dan tokoh masyarakat,” ungkapnya.

Zakiyah sapaan akrabnya menambahkan, debat perdana ini disiarkan secara live oleh Stasiun Televisi JTV dan RRI serta Youtube milik KPU Tuban. Selanjutnya, masing-masing Paslon dibatasi maksimal membawa 30 orang pendukung untuk masuk di dalam ruangan.

“Kami juga menyediakan fasilitas nonton bareng di posko pemenangan Paslon,” katanya.

Sementara itu, untuk tata tertib debat sudah dikoordinasikan dengan Liaison Officer (LO). Paslon maupun para pendukung dilarang menyampaikan ujaran kebencian dan Sara, serta meneriakkan yel-yel saat debat berlangsung. Selain itu, Paslon dilarang membawa handphone atau alat elektronik lainnya. (min)

Baca Juga

Berita Terbaru

Pilihan Redaksi

Dilema Night Colour Fun Walk, Ketua DPRD Tuban Ancam Ganjal APBD 2023

LENSAtimes/TUBAN – Ketua DPRD Tuban Miyadi menyayangkan Night Colour Fun Walk di Bundaran Patung Jalan Letda Sucipto, pada Sabtu (5/11) kemarin....

Debat Ketiga KPU Tuban Usung Tema Keselarasan Pembangunan

LENSAtimes.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tuban kembali akan menggelar debat publi sesi tiga. Tema debat ketiga ini "Menyerasikan...

BRI Bagikan Manfaat Investasi ke Polres Tuban

"Perwakilan BRI Cabang Tuban mendampingi Wakapolres Tuban, Kompol Herry Moriyanto Tampake saat memberikan sosialisasi tentang manfaat investasi...

KPU dan PWI Tuban Sosialisasikan Hasil Pilkada 2024

Depan kiri: Ketua PWI Tuban, Suwandi didampingi Ketua Devisi Sosialisasi Pendidikan Pemilih (Sosdiklih), Partisipasi Masyarakat (Parmas) dan Sumber...

Rekomendasi BKN, Sekretaris Golkar Tuban : “Semua Akan Baik-Baik Saja”, Komisi 1 : “Ini Bahaya”

"Sekretaris DPD Golkar Tuban yang sekaligus menjabat sebagai Ketua Fraksi Golkar Suratmin akhirnya buka suara terkait rekomendasi BKN dan KASN...

Debat Publik KPU Tuban Ditutup Tema Sinkronisasi Pembangunan Pusat ke Daerah

"Dari kiri: Komisioner KPU Tuban mengabadikan moment foto bersama dengan Calon Bupati/Wakil Bupati Tuban paslon 01 Riyadi - Wafi Abdul Rosyid dan...

Komisi I DPRD Tuban Berharap Bupati Patuhi Rekomendasi BKN, Risikonya Data PNS Terancam Diblokir

LENSAtimes/TUBAN – Belakangan ini Komisi I DPRD Tuban senter membahas pergunjingan rekomendasi dari Badan Kepegawaian Negara (BKN) untuk Bupati...

Pendidikan Karakter pada Anak Usia Sekolah Dasar

Sumber foto: DepokPos.com   LENSAtimes.com - Pendidikan karakter merupakan salah satu aspek penting dalam dunia pendidikan, terutama bagi anak...

Pemkab Tuban – Bulog Komitmen Serap Gabah Petani

Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan (DKP2P) Kabupaten Tuban, Eko Julianto memaparkan manfaat kerjasama dengan bulog di hadapan...

Total 2,2 Miliar UPZ SIG Pabrik Tuban Diserahkan Baznas

General Manager of Maintenance SIG Pabrik Tuban, Agus Widadi didampingi pengurus UPZ SIG Pabrik Tuban.   LENSATIMES.com/TUBAN - Unit Pengumpul...

Ketua DPRD Tuban Apresiasi PWI FunRun Colour Night

"Jajaran forum komunikasi pimpinan daerah atau disingkat Forkopimda Tuban memberangkatkan peserta lari di lapangan Kompi Senapan C...

BRI Dipercaya KPPN Sosialiasikan Migrasi CMS dan Optimalisasi KKP

"Branch Manager BRI Tuban, Mohammad Arief Wibowo didampingi Kepala KPPN Tipe A2 Tuban, Martina Sri Mulyani menyampampaikan materi tentang keunagan...

Bawaslu Tuban Petakan Potensi Kerawanan

"Dua kiri: Divisi Penanganan Pelanggaran, Data, dan Informasi Bawaslu Tuban, Mochamad Sudarsono memaparkan materi potensi kerawanan di hadapan...

Penghargaan WTP Diterima Pemkab Tuban, Tujuh Kali Berturut-turut

"KOMPAK : Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa foto bersama dengan Bupati Tuban, Aditya Halindra Faridzky membawa piagam dan trophy...

Istri Wartawan PWI Tuban Berlatih Membuat Kue

"Para istri wartawan yang tergabung di PWI Tuban menunjukkan hasil olahan kue yang dipandu dari Elmara Cake"   LENSAtimes.com - Persatuan Wartawan...

Berita Terbaru

Berita Populer

Fokus

Visitor